Tentang Kami


Sekilas PT. Adzikra

ADZIKRA berarti dzikir, yang kemudian diterjemahkan dengan gerak hati dan gerak lisan, hati mengingat dan lisan mengucap adalah inspirasi kami dalam melayani tamu Allah dan Rasul-Nya dengan hati tulus dan ikhlas. Semoga Allah memberi kekuatan dalam mewujudkan pelayanan yang lebih baik sambil mengharap Ridha-Nya.
Didirikan pada tanggal 26 Februari 2003 oleh Bapak Ir. Ahmaddin Ahmad bersama Ibu Susi Salamah sebagai Komisaris PT ADZIKRA. Dalam 16 tahun lebih melayani jama’ah umrah dan haji. ADZIKRA konsisten memberangkatkan rata-rata 4 sampai 5 kali rombongan umrah dalam tiap bulannya, baik umrah reguler, umrah mawaddah, umrah by request, umrah Ramadhan dan juga umrah unggulan lainnya.

Ibadah Anda Ibadah Kami


Menjadi Penyelenggara Umrah Haji Terbaik dan Amanah